Nah, goKampus bakal bahas 3 keuntungan magang di perusahaan startup. Benarkah internship di startup selalu menyenangkan? Yuk, cari tahu!
Ternyata Ini 3 Keuntungan Magang Bagi Mahasiswa
Magang adalah salah satu program yang disediakan oleh pihak perguruan tinggi dalam membantu mengembangkan potensi para mahasiswanya. Karena melalui program ini, mahasiswa dapat mengaplikasikan ilmu yang telah mereka dapatkan semasa di bangku kuliah secara langsung saat berada di lapangan. Keuntungan magang bagi mahasiswa lainnya adalah mereka mendapatkan penghasilan tambahan. Baca Juga: Banyak Waktu Senggang Pada …
Masih Ragu Kuliah Sambil Magang? Ini Alasannya!
Kuliah sambil magang – Kuliah adalah masa dimana seseorang belajar untuk hidup secara mandiri. Hal itu tercermin dalam proses belajar mengajar. Tidak seperti masa sekolah, jadwal sudah ditentukan. Di bangku kuliah, mahasiswa sendiri yang menentukannya. Sementara magang, adalah kegiatan untuk mempraktekkan ilmu kuliah. Dengan kata lain, kuliah sambil magang menjadi jawaban terbaik untuk benar-benar memahami …
Lagi Program Magang? Jangan Lakukan 3 Hal Ini!
Pendidikan tinggi menjadi modal penting dalam meraih masa depan yang cemerlang. Itulah alasan mengapa banyak orang yang menyarankan kamu untuk kembali melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi, meski sudah 12 tahun di bangku sekolah. Terlebih lagi di era modern seperti sekarang ini. Karena jika tidak mampu beradaptasi, maka akan terjebak pada kebiasaan lama. Dalam …