Kuliah sambil magang – Kuliah adalah masa dimana seseorang belajar untuk hidup secara mandiri. Hal itu tercermin dalam proses belajar mengajar. Tidak seperti masa sekolah, jadwal sudah ditentukan. Di bangku kuliah, mahasiswa sendiri yang menentukannya. Sementara magang, adalah kegiatan untuk mempraktekkan ilmu kuliah. Dengan kata lain, kuliah sambil magang menjadi jawaban terbaik untuk benar-benar memahami …